NUR ROHMAN DEVI HARTANTA, D0315031 and Pembimbing 1 Dr. H. Nuruddin PBS., M.Or, NIDN. 0603126201 and Pembimbing 2 Luncana Faridhah Sasmito, M.Pd, NIDN. 0615099001 (2019) UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI PADA SISWA KELAS III SD NEGERI 1 TANJUNGSARI BANYUDONO BOYOLALI TAHUN 2019 / 2020. skripsi thesis, Universitas Tunas Pembangunan.
Text
Artikel Devi NUR ROHMAN DEVI HARTANTA D0315031.pdf Download (212kB) |
Abstract
Tujuan dilakukan penelitian ini adalah melalui strategi inkuiri dapat meningkatkan belajar IPA materi memahami cirri – cirri makhluk hidup serta hal – hal yang mempengaruhi perubahan pada makhluk hidup dikelas III semester I di SD Negeri I Tanjungsari tahun ajaran 2019 – 2020. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) artinya penelitian berbasis kelas, tindalan penelitian ini dilakukan dengan menggunakan 2 siklus yang terdiri dari perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Subyek penelitian adalah siswa dan guru kelas III SD Negeri Tanjungsari kecamatan Banyudono, kabupaten Boyolali tahun ajaran 2019 – 2020 yang berjumlah 20 siswa dengan rincian 10 siswa putra dan 10 siswa putri. Penelitian ini berlangsung 2 siklus. Tehnik pengumpulan data dengan menggunakan metode wawancara, observasi, tes, dokumentasi analisis data pada Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini yaitu melalui deskriptif kompratif membandingkan hasil observasi kondisi awal dengan setelah menggunakan media gambar. Berdasarkan hasil tindakan yang telah dilaksanakan dalam dua siklus dan indicator indicator yang telah diterapkan, maka dapat di tarik kesimpulan sebagai berikut : bahwa melalui inkuiri dapat meningkatkan belajar IPA materi memahami cirri – cirri makhluk hidup serta hal – hal yang mempengaruhi perubahan pada makhluk hidup dikelas III semester I di SD Negeri I Tanjungsari tahun ajaran 2019 – 2020. Hal ini dapat dilihat pada kondisi awal sebelum di laksanakan tindakan nilai rata rata hasil belajar siswa 55 dengan prosentase ketuntasan 55%. Pada siklus I meningkat menjadi 72,5 dengan prosentase ketuntasan 75%. Pada siklus II meningkat lagi menjadi 82 dengan prosentase 90%.Peningkatan hasil belajar IPA melalui penggunaan strategi inkuiri dapat dilaksanakan untuk meningkatkan hasil belajar IPA dikelas III SD Negeri I Tanjungsari tahun ajaran 2019 – 2020. Dengan demikian, penggunaan strategi inkuiri tepat diterapkan dalam pembelajaran IPA khususnya memahami ciri – ciri makhluk hidup serta hal – hal yang mempengaruhi perubahan pada makhluk hidup dikelas III semester I di SD Negeri I Tanjungsari tahun ajaran 2019 – 2020.
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Strategi Inkuiri, IPA, Media Gambar |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | Fredi Yulianto A.Md.S.I |
Date Deposited: | 05 Jun 2023 06:37 |
Last Modified: | 05 Jun 2023 06:37 |
URI: | http://repository.utp.ac.id/id/eprint/1104 |
Actions (login required)
View Item |