Rizki Saifudin, A0117106 and Pembimbing 1 Sumina, S.T., M.T., NIDN. 0613015801 and Pembimbing 2 Teguh Yuono, S.T., M.T., NIDN. 0624096201 (2021) ANALISIS KEBUTUHAN RUANG PARKIR PADA PASAR KARANGPANDAN. skripsi thesis, Universitas Tunas Pembangunan.
Text
A0117106 Rizki Saifudin Jurnal.pdf Download (728kB) |
Abstract
Parkir adalah menghentikan atau menaruh kendaraan bermotor untuk beberapa saat ditempat yang sudah disediakan.Sampai saat ini belum diketahui bagaimana karakteristik parkir baik off street parking maupun on street parking dan belum diketahui berapa kebutuhan ruang parkir di Pasar Karangpandan pada saat ini Aktivitas pasar yang padat dapat menyebabkan meningkatnya volume kendaraan yang masuk dan keluar Pasar Karangpandan pada jam-jam tertentu, sehingga banyak kendaraan yang sulit mencari tempat untuk parkir.Perencanaan pada Analisis Kebutuhan Ruang Parkir Pada Pasar Karangpandan ini bertujuan untuk menghitung kapasitas ruang parkir dan menghitung kebutuhan ruang parkir di Pasar Karangpandan dan menentukan pola parkir yang tepat diPasar Karangpandan untuk metode analisis mengunakan pemodelan autocad. Kapasitas Statis didapaktan untuk kendaraan roda dua adalah sebanyak 120 SRP dan untuk kendaraan roda empat sebanyak 50 SRP.Kapasitas Dinamis, Dari perhitungan didapatkan 50 petak parkir untuk mobil yang rata-rata memiliki kapasitas perjamnya sebanyak 31,25 kendaraan/jam atau 31 kendaraan/jam parkir. Sedangkan pada kendaraan roda dua terdaapat 120 petak yang rata-rata memiliki kapasitas parkir perjamnya sebesar 80 kendaraan/jam parkir.Rabu, 28 April 2021 pada parkir mobil off street didapatkan jumlah kebutuhan ruang parkir sebanyak 162 kendaraan sedangkan jumlah petak parkir yang tersedia sebanyak 50 petak parkir.sabtu, 1 Mei 2021parkir sepeda motor on street didapatkan jumlah kebutuhan ruang parkir sebanyak 437 kendaraan sedangkan jumlah petak parkir yang tersedia sebanyak 120 petak parkir. Pada tugas akhir ini pola parkir di Pasar Karangpandan mengunakan pola yang sudah ada untuk sepeda motor parkir menyudut 90° yang dapat menampung 120 SRP kendaraan dan untuk mobil menyudut 900 yang dapat menampung 46 SRP dan tidak melakukan perubahan sudut parkir.
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pasar,Parkir,Kebutuhan,Kapasitas |
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Sipil |
Depositing User: | Fredi Yulianto A.Md.S.I |
Date Deposited: | 03 Feb 2023 04:13 |
Last Modified: | 03 Feb 2023 04:13 |
URI: | http://repository.utp.ac.id/id/eprint/718 |
Actions (login required)
View Item |