Angga Yudy Saputra, C0117044 and Pembimbing 1 Drs. Laksono Sumarto, M.M, NIDN. 062212590 and Pembimbing 2 Drs. Darsono, M.Si, NIDN. 604036401 (2021) PENGARUH BIAYA SERVIS, LOKASI, KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi Pada Bengkel Mobil Bosch Pump Denso di Siwalan Munggur Mojogedang Karanganyar). skripsi thesis, Universitas Tunas Pembangunan.
Text
Naskah_Publikasi.pdf Download (872kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah (1)Untuk mengetahui pengaruh baik secara parsial mapun secara simultan biaya servis, lokasi dan kualitas pelayanan. terhadap loyalitas pelanggan (2) Untuk mengetahui faktor yang paling dominan pengaruhnya terhadap loyalitas pelanggan. Penelitian ini dilakukan pada pelanggan Bengkel Mobil Bosch Pump Denso di Siwalan Munggur Mojogedang Karanganyar. Jumlah populasi yaitu pelanggan yang datang tidak diketahui secara pasti.Maka digunaka rumus poerba sehingga diperoleh sampel sebanyak 100 pelanggan, Hasil peneliian disimpulkan bahwa baik secara parsial mapun secara simultan biaya servis, lokasi dan kualitas pelayanan berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan. Diketahui pula bahwa kualitas layanan paling dominan pengaruhnya terhadap loyalitas pelanggan. Loyalitas pelanggan dapat dijelaskan oleh biaya servis, lokasi dan kualitas layanan sebesar 72,30%. Sedangkan sisanya 17,70 % dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini.
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | biaya servis, lokasi, kualitas pelayanan, loyalitas pelanggan |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Depositing User: | Fredi Yulianto A.Md.S.I |
Date Deposited: | 21 Feb 2023 03:19 |
Last Modified: | 21 Feb 2023 03:19 |
URI: | http://repository.utp.ac.id/id/eprint/794 |
Actions (login required)
View Item |