ANALISIS MODEL REGRESI LOGISTIK LOYALITAS PEGAWAI MELALUI PROGRAM PEMELIHARAAN PEGAWAI DI DINAS PEKERJAAN UMUM (DPU) KABUPATEN WONOGIRI

ROCHMAD WAHYU ADHI, C0115026 and Pembimbing 1 Abdullah Zailani, SE, S.Ag, M.Pd, M.Si, NIDN. 0010127201 and Pembimbing 2 Drs. Trio Handoko, MM, NIDN. 0630055901 (2018) ANALISIS MODEL REGRESI LOGISTIK LOYALITAS PEGAWAI MELALUI PROGRAM PEMELIHARAAN PEGAWAI DI DINAS PEKERJAAN UMUM (DPU) KABUPATEN WONOGIRI. skripsi thesis, Universitas Tunas Pembangunan.

[img] Text
SKRIPSI_FULL_TEXT - Copy.pdf

Download (405kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah: (1) Untuk menguji secara simultan pengaruh program pemeliharaan pegawai melalui komunikasi, insentif, kesejahteraan, kesehatan dan keselamatan kerja, dan hubungan industrial terhadap loyalitas pegawai di DPU Kabupaten Wonogiri. (2) Untuk menguji secara simultan pengaruh program pemeliharaan pegawai melalui komunikasi, insentif, kesejahteraan, kesehatan dan keselamatan kerja, dan hubungan industrial terhadap loyalitas pegawai di DPU Kabupaten Wonogiri. (3)Untuk mengetahui faktor yang paling dominan pengaruhnya terhadap loyalitas pegawai di DPU Kabupaten Wonogiri. Objek dalam penelitian ini adalah DPU Kabupaten Wonogiri dengan sujeknya adalah para pegawai yang berjumlah 300 pegawai. Adapun banyaknya sampel ditentukan sebesar 75 pegawai dengan propotional random sampling. Dengan alat analisis data model regresi logistik. Hasil penelitian ditemukan nilai Nagelkerke R Square 0,700 artinya bahwa variabilitas variabel dependen dapat dijelaskan oleh variabilitas variabel independen hanya sebesar 70,00%, sisanya sebesar 30,00% dipengaruhi oleh variabel lain diluar variabel yang digunakan. Ditemukan pula secara parsial komunikasi, insentif, kesehatan dan keselamatan kerja, dan hubungan industrial berpengaruh terhadap yolalita pegawai, sementara kesejahteraan tidak terbukti berepengaruh terhadap loyalitas pegawai.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Program pemeliharaan pegawai, regresi logistik
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Fredi Yulianto A.Md.S.I
Date Deposited: 24 Apr 2024 04:17
Last Modified: 24 Apr 2024 04:17
URI: http://repository.utp.ac.id/id/eprint/2102

Actions (login required)

View Item View Item