PENGARUH LATIHAN DRILL GROUNDSTROKE DAN FIXED TARGET TERHADAP PENINGKATAN FOREHAND GROUNDSTROKE TENIS LAPANGAN PUTRA USIA 12-18 TAHUN DI CLUB GOMES KLATEN TAHUN 2021

Afaida Ahmad Dahlan, D0417073 (2022) PENGARUH LATIHAN DRILL GROUNDSTROKE DAN FIXED TARGET TERHADAP PENINGKATAN FOREHAND GROUNDSTROKE TENIS LAPANGAN PUTRA USIA 12-18 TAHUN DI CLUB GOMES KLATEN TAHUN 2021. skripsi thesis, Universitas Tunas Pembangunan.

[img] Text
hal depan sd daftar lamp(10).pdf

Download (547kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengaruh latihan drill groundstroke dan fixed target terhadap kemampuan forehand groundstroke putra usia 12-18 tahun di club Gomes Klaten tahun 2021. mengetahui latihan yang lebih baik diantara drill groundstroke dan fixed target terhadap teknik forehand groundstroke usia 12-18 tahun di club Gomes Klaten tahun 2021. Hasil penelitian ini (1) ada pengaruh yang signifikan antara latihan drill groundstroke dan fixed target terhadap hasil kemampuan forehand groundstroke pada atlet usia 12-18 tahun di Klub Gomes Klaten tahun 2021. Dari perhitungan yang telah dilakukan kelompok latihan drill groundstroke diperoleh nilai t sebesar 3,142 dan kelompok latihan fixed target diperoleh nilai t sebesar 2,625, ternyata lebih besar yaitu 2.131. (2) Latihan drill groundstroke lebih baik pengaruhnya terhadap kemampuan fixed target tehadap forehand groundstroke pada atlet usia 12-18 tahun di Klub Gomes Klaten tahun 2021. Peningkatan kemampuan forehand groundstroke kelompok 1 (kelompok yang mendapat perlakuan latihan drill groundstroke) adalah sebesar 14,5% > kelompok 2 (kelompok yang mendapat perlakuan latihan fixed target) yaitu sebesar 9,5%.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Drill, Fixed, Tenis Lapangan
Subjects: Pendidikan > jasmani dan kesehetan
Depositing User: Fredi Yulianto A.Md.S.I
Date Deposited: 08 Nov 2022 03:39
Last Modified: 08 Sep 2023 02:39
URI: http://repository.utp.ac.id/id/eprint/230

Actions (login required)

View Item View Item