Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Learning Menggunakan Media Science Education Quality Improvent Project ( SEQIP ) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Pada Siswa Kelas V SDN 03 Sepanjang, Kecamatan Tawangmangu Tahun Ajaran 2017 / 2018

Winda Rahmawati, D0314025 and Pembimbing 1 Dr. H. Nuruddin PBS., M.Or, NIDN. 0603126201 and Pembimbing 2 Ninda Beny Asfuri, S.Pd.M.Pd, NIDN. 0620098802 (2018) Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Learning Menggunakan Media Science Education Quality Improvent Project ( SEQIP ) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Pada Siswa Kelas V SDN 03 Sepanjang, Kecamatan Tawangmangu Tahun Ajaran 2017 / 2018. skripsi thesis, Universitas Tunas Pembangunan.

[img] Text
ARTIKEL_WINDA RAHMAWATI.pdf

Download (524kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar IPA menggunakan penerapan model pemebelajran cooperative learning dan media Science Education Quality Improvent Project (SEQIP) pada siswa kelas V SD Negeri 03 Sepanjang tahun pelajaran 2017/2018. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas siswa kelas V SDN 03 Sepanjang yang terdiri dari 22 Siswa12 siswa laki-laki dan 10 siswa perempuan. Penelitian dilakukan dua siklus dan dilaksanakan secara kolaborasi antara peneliti dengan guru kelas. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah tes, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis model deskriptif interaktif yang terdiri dari empat komponen analisis, yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian pada pra siklus bahwa penerpan model pembelajaran cooperative learning menggunakan media Science Education Quality Improvent Project (SEQIP) dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Hal ini ditunjukan dengan meningkatnya rata-rata hasil kinerja guru pada pra siklus sebesar 2,5, pada siklus I sebesar 3,0 dan pada siklus II sebesar 3,4 serta meningkatnya hasil aktivitas siswa pada pra siklus sebesar 1,3, pada siklus I sebesar 2,4 dan pada siklus II sebesar 2,8. Peningkatan hasil kinerja guru dan aktivitas siswa memberikan dampak pada peningkatan hasil belajar siswa hal ini dapat dilihat pada pra siklus dari 22 siswa yang mendapatkan nilai diatas KKM yaitu 5 siswa dengan rata-rata nilai IPA sebesar 54,00. Pada siklus I yang mendapat nilai diatas KKM yaitu 13 siswa dengan rata-rata nilai IPA sebesar 68,04. Kemudian pada siklus II meningkat yang mendapat nilai diatas KKM yaitu 19 siswa dengan ratarata nilai IPA 80,09. Dari paparan diatas dapat disimpulkan penerpan model pembelajaran cooperative learning media Science EducationQuality Improvent Project (SEQIP) dapat meningkatkan hasil belajar pada mata pelajaran IPAsiswa kelas V SD N 03 Sepanjang, Kec Tawangmangu.

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: Media Science EducationQuality Improvent Project(SEQIP),hasil belajar IPA
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Fredi Yulianto A.Md.S.I
Date Deposited: 09 Jun 2023 05:42
Last Modified: 09 Jun 2023 05:42
URI: http://repository.utp.ac.id/id/eprint/1123

Actions (login required)

View Item View Item