risa, prihatanti and laksono, sumarto and Darsono, - Pengaruh Teamwork, Kompetensi, Dan Pemberian Insentif Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus CV. Ti Aval Tasikmadu). ganeswara.
Text
pak darsono pengaruh.pdf Download (425kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh teamwork, kompetensi dan pemberian insentif terhadap kinerja karyawan di CV. Ti Aval Tasikmadu. penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pengambilan sampling menggunakan teknik sampel jenuh 62 orang karyawan. Teknik pengumpulan data dengan cara mengajuka kuesioner berupa angket. Hasil Uji t parsial menunjukkan variabel teamwork berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan dengan tingkat signifikansi sebesar 0,042 < 0,05, variabel kompetensi berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan dengan tingkay signifikansi sebesar 0,030 < 0,05, dan insentif berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan dengan tingkat signifikansi 0,026 < 0,05. Pada uji F menunjukkan teamwork, kompetensi, dan insentif terhadap kinerja karyawan CV. Ti Aval Tasikmadu diperoleh hasil bahwa terdapat pengaruh secara simultan (bersama-sama) dengan nilai Sig. 0,000 < 0,05.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Depositing User: | Ikawati Hadi Utami A.Md |
Date Deposited: | 07 Jul 2023 08:49 |
Last Modified: | 07 Jul 2023 08:52 |
URI: | http://repository.utp.ac.id/id/eprint/1211 |
Actions (login required)
View Item |