PINTAN MUSTIKANINGRUM, A0117039 and Pembimbing 1 Ir. Sri Haryono, M.T., NIDN. 0613015801 and Pembimbing 2 Ir. Dian Arumningsih, D.P, M.T., NIDN. 0624096201 (2021) PERENCANAAN STRUKTUR BANGUNAN RUMAH SAKIT 14 LANTAI MENGGUNAKAN SISTEM RANGKA PEMIKUL MOMEN KHUSUS DI KECAMATAN MOJOLABAN KABUPATEN SUKOHARJO. skripsi thesis, Universitas Tunas Pembangunan.
Text
jurnal Pintan.pdf Download (662kB) |
Abstract
Kecamatan Mojolaban dengan penduduk cukup padat strata sosial termasuk rendah dengan tingkat ekonomi yang rendah dibutuhkan fasilitas kesehatan yang memadahi dengan kapasitas yang cukup besar untuk menampung pasien mencari lahan yang cukup sulit dan mahal sehingga tidak kemungkinan untuk membangun Rumah Sakit untuk jumlah lantai yang rendah untuk menampung jumlah pasien yang sebesar – besarnya dengan luas lahan yang terbatas maka perlu dibangun struktur bangunan tinggi dengan jumlah tingkat yang banyak. Struktur Bangunan Rumah Sakit 14 lantai ini direncanakan dengan menggunakan struktur beton bertulang yang meliputi desain struktur atasdan struktur bawah. Struktur atas meliputi kolom, balok, dinding geser, dan pelatlantai. Struktur bawah meliputi perencanaan pondasi bored pile dan pile cap.Pembebanan yang ditinjau untuk perencanaan elemen struktur adalah beban mati,beban hidup, dan beban gempa. Beban yang bekerja pada struktur mengacu padaSNI 1727:2013 dan PPURG 1989, sedangkan untuk pembebanan gempa mengacupada SNI 1726:2019. Untuk persyratan detail struktur bangunan beton bertulang mengacu pada SNI 2847:2013. Struktur bangunan direncanakan berdasarkan analisa gempa statik ekuivalen dan dinamik respons spektrum. Berdasarkan perhitungan gempa, struktur bangunan ini menggunakan Sistem Rangka Pemikul Momen Khusu dengan nilai faktor krutamaan gempa adalah 1,50 dan nilai R adalah 7,00. Dalam menganalisa struktur mengunakan program SAP 2000 V.19. Hasil dari perhitungan ini berupa penulangan pelat, balok, sloof, kolom, pondasi, gambar teknik yang terdiri dari gambar denah struktur, dan gambar detail
Item Type: | Thesis (skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Mojolaban, Perencanaan Strutur Bangunan, Strutur Betonbertulang, Struktutr Atas, Struktur Bawah |
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Sipil |
Depositing User: | Fredi Yulianto A.Md.S.I |
Date Deposited: | 01 Nov 2023 03:56 |
Last Modified: | 01 Nov 2023 03:56 |
URI: | http://repository.utp.ac.id/id/eprint/1382 |
Actions (login required)
View Item |